Sasaran Program Studi

Sasaran Program Studi Budi Daya Tanaman Pangan:

Bidang Pendidikan

  1. Meningkatkan IPK lulusan dari rata-rata dari 3,06 menjadi 3,12 ?.(dasar penentuan : maksimal yang ditetapkan stakeholder)
  2. Meningkatkan persentase lulusan dengan masa tunggu bekerja 3 bulan dari 58,82% menjadi  60% (cek hasil tracerstudy).
  3. Meningkatkan persentase lulusan yang berwirausaha, khususnya di bidang tanaman pangan.

Bidang Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

  1. Meningkatkan jumlah mahasiswa yang terlibat dalam bidang penelitian, dari 75,00% (sumber data dari tahun 2017, 2018, 2019) menjadi 90,00%
  2. Peningkatan jumlah kegiatan pengabdian kepada masyarakat, melalui penyuluhan dan demonstrasi plot dalam bidang tanaman pangan kepada masyarakat dengan persentase staf pengajar yang terlibat 94,00% menjadi 100%.
  3. Peningkatan jumlah hasil penelitian yang dipublikasikan pada jurnal/prosiding lokal dari 7 judul menuju 9 jurnal. Jurnal international dari 2 judul menjadi 3 judul dan jurnal internasionalindeks scopus 1 judul menjadi 2 judul.

Bidang Kerjasama

  1. Meningkatkan jumlah kerjasama dengan instansi dalam negeri dari 14 (empat belas) institusi menjadi 16 (dua puluh) institusi.
  2. Membekali mahasiswa dengan kompetensi yang sesuai dengan standar mitra kerjasama luar negeri.